Seperti halnya memasang tombol like agar dimunculkan secara otomatis pada setiap postingan artikel blog dalam tampilan web, maka sebenarnya tombol like dapat pula dipasang agar dimunculkan secara otomatis pada setiap postingan blog untuk tampilan seluler. Dimana seperti yang diuraikan pada artikel sebelumnya yang berjudul “Cara Memasang Tombol Like” dijelaskan bahwa cara memasang tombol like pada setiap halaman artikel untuk tampilan seluler dapat dilakukan seperti halnya pada cara yang digunakan untuk membuat daftar artikel terkait pada template seluler blogspot. Namun demikian, untuk lebih jelasnya tentang cara memasang tombol like untuk konten tampilan seluler adalah seperti dijelaskan pada uraian berikut ini.
Baca selengkapnya »